Pengajian Umum Desa Mambak sebagai bagian dari Rangkaian Sedekah Bumi.

09 Juli 2023
Utami
Dibaca 5 Kali
Pengajian Umum Desa Mambak sebagai bagian dari Rangkaian Sedekah Bumi.

Pengajian Umum dalam rangka Silaturahmi Pemerintahan Desa dan Masyarakat Desa Mambak Untuk mewujudkan keberagaman yang Kuat dan Ideal telah dilaksanakan pada Sabtu jam 19.30 WIB bertempat di Balaidesa Mambak dihadiri oleh Camat Pakis Aji, Polsek, Koramil, tamu undangan, serta warga  masyarakat  Mambak dengan menghadirkan penceramah K.H Hasbulloh. 

Pada kesempatan ini juga telah dilantik FKPM (Forum Kemitraan Polisi dan Masyarakat) Desa Mambak.