Mutasi Jabatan Perangkat Desa Mambak Tahun 2023

12 Oktober 2023
Admin
Dibaca 5 Kali
Mutasi Jabatan Perangkat Desa Mambak Tahun 2023

Mutasi Jabatan Perangkat Desa Mambak di Tahun 2023 ini telah dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 11 Oktober 2023 bertempat di balaidesa Mambak. Dalam kesempatan mutasi jabatan ini untuk Plt Kaur Perencanaan yaitu Bpk. Nur Hasan lalu Staff Kaur Perencanaan Bpk. Markum dan Staff Kaur Kesejahteraan Bpk.Supariyanto.